Kategori: Olahraga

Gelar Bukber Dan Raker, PERSEROSI Kabupaten Mojokerto Targetkan Emas di Porprov IX Malang Raya

MOJOKERTO – KMP | Rabu, 19/03/2025, Persatuan Olahraga Sepatu Roda Indonesia ( PERSEROSI) Kabupaten Mojokerto menggelar acara buka bersama sekaligus Rapat kerja yang pertama setelah Ngatimun Almunandar,SH didaulat sebagai Ketua Pengkab PERSEROSI Kabupaten Mojokerto dan mendapatkan SK Kepengurusan dari Pengprov POSEROSI Jawa Timur. Kegiatan ini dilaksanakan di Warung Kayen Panjer Mojosari. Hadir dalam acara tersebut Hadi Ketua Pengprov POSEROSI Jawa Timur, Kasiono, SPD, M.Si Sekum KONI Kabupaten Mojokerto, Uzdtazi Rois, S.Pd, MM pembina dan jajaran pengurus, pelatih serta atlit PERSEROSI Kabupaten Mojokerto. Dalam sambutannya Ngatimun selaku Ketua Pengkab menyampaikan ucapan terima kasih kepada seluruh undangan yang hadir, juga menekankan pentingnya…

PT SIER Nyatakan Wafatnya Bejo Sugiantoro Legenda Persebaya, Dengan Turut Duka Mendalam

SURABAYA – KMP | Innalillahi wa inna ilaihi rojiun. Berita duka menimpa dunia sepakbola Indonesia, telah wafat salah satu legenda sepakbola Indonesia dan Persebaya, Bejo Sugiantoro yang saat ini berstatus pelatih Deltras klub Liga 2 Indonesia, Selasa (petang) 25 Februari 2025 dalam nuansa bermain di Lapangan Sepakbola PT Surabaya Industrial Estste Rungkut (PT SIER) Jalan Rungkut Industri Raya No. 10 Rungkut Tengah, Kec. Gunung Anyar, Surabaya. “Dengan penuh duka cita dan simpati mendalam, kami menyampaikan bahwa legenda sepakbola Persebaya, Bejo Sugiantoro, telah meninggal dunia (wafat, red.) pada hari ini, setelah sempat tidak sadarkan diri ketika bermain bersama rekan-rekannya di Lapangan…